
Pemeliharaan Alat Kesehatan merupakan tindakan yang dilakukan untuk menjaga suatu alat dan memperbaikinya agar selalu dalam keadaan siap pakai untuk memberikan pelayanan kesehatan secara efektif dan efisien sesuai dengan standart.
Alat kesehatan yang terpelihara dengan baik akan meningkatkan mutu pelayanan kesehatan.
Mari secara rutin melakukan pemeliharaan alat kesehatan, kami UPTD. Balai Laboratorium Kesehatan Kerthi Bali Sadhajiwa Provinsi Bali siap memberikan pelayanan pemeliharaan alat kesehatan di setiap fasilitas kesehatan di seluruh Bali!
